Sabtu, 11 Juni 2022

PEMBANGUNAN PARIT BATA DI TANAH PERKUBURAN MASJID Al-KAUSAR DESA KELAPAPATI HAMPIR RAMPUNG DI KERJAKAN





Suara Kedaulatan News.Id.
Bengkalis-Jum,'at-10-06-2022.

Pemerintah desa Kelapapati kembali melakukan pembangunan drainase atau parit bata melalui anggaran dana desa tahun anggaran 2022 ,Pembuatan parit bata di tanah Perkuburan Masjid Al-Kausar desa kelapapati Kecamatan Bengkalis, yang di kerjakan selama masa perkerjaan di perkirakan selama 60 hari kerja sudah hampir rampung.

Dari pantauan awak media ini di lapangan pekerjaan pembangunan parit bata yang di laksanakan oleh TPK desa Kelapapati  ini sudah hampir selesai di kerjakan dengan 
Volume,173 x L.0.40 x T.055,M.
dengan pagu dana
: Rp, 102.826.868.48; yang bersumberkan dana desa tahun anggaran 2022, dengan waktu Pelaksana kerja 60 hari kerja, Pelaksana kegiatan tersebut dikerjakan oleh Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) desa kelapapati dusun timur kecamatan Bengkalis.


Saat di temui awak media ini, kepala desa Kelapapati Dasril,Ss di ruang Kerjanya mengatakan   "Alhamdullilah sejauh ini selama kegiatan pekerjaan parit bata di perkaranggan kuburan masjid al-kausar berjalan dengan baik tanpa ada hambatan apapun, pekerjaan nya pun sudah sesuai dengan bestek, dengan di bangunkan parit bata ini masyarakat tidak lagi susah payah untuk melakukan gotong royong karena kondisi parit nya sudah bagus jelas kades Kelapapati.

Kades Kelapapati ini juga menyampaikan, berkat kerja sama masyarakat pekerjaan di desa kita ini bisa teralisasi dengan sebaiknya, mari kita sama sama menjaga dan merawat pembangunan yang sudah di bangun, sesuai dengan program pemerintah membangun di mulai dari desa, dari kita untuk kita jelas kades kepada awak media ini.


Penulis : Idrus
Edator  : Budiman
PEMBANGUNAN PARIT BATA DI TANAH PERKUBURAN MASJID Al-KAUSAR DESA KELAPAPATI HAMPIR RAMPUNG DI KERJAKAN
4/ 5
Oleh